Bone Broth adalah Sup Kaldu hasil rebusan tulang dan daging seperti daging sapi dan ayam yang dimasak dengan beberapa jenis sayuran dan dimasak dalam suhu terjaga 85 derajat dengan panci titanium dalam waktu 24-42 jam sehingga semua gizi dan kandungan vitamin dapat dikeluarkan secara maksimal.
Varian rasa: